Saturday, March 14, 2015


 

Berikut alur peminjaman barang yang berlaku di UKOR UINSA, diantaranya :

  1. Peminjam membuat surat peminjaman barang
  2. Peminjam menghubungi CP untuk mengajukan surat peminjaman barang (Ardi 085646734072) atau (Diaz 081559778536)
  3. Setelah Surat diterima KE RT-AN untuk di cek terlebih, peminjam bisa menunggu konfirmasi dari CP (1x24 jam) untuk ketersediaan barang yang dipinjam dahulu
  4. Jika konfirmasi ditolak, Peminjam akan dihubungi bahwa KE RT-AN menolak pengajuan peminjaman barang tersebut
  5. Jika konfirmasi diterima, Peminjam akan dihubungi bahwa KE RT-AN menerima pengajuan peminjaman barang tersebut
  6. Peminjam wajib membaca SOP, Prosedur, dan Tarif peminjaman barang. (SOP, Prosedur, dan Tarif dapat Download di bit.ly/PeminjamanBarangUKOR)
  7. Melakukan kontrak perjanjian peminjaman barang dengan mengisi formulir peminjaman barang. Formulir peminjaman barang terdapat 2 bentuk, berupa file dan G-Form. (Formulir dapat di Download bit.ly/PeminjamanBarangUKOR)
  8. Peminjam menyerahkan formulir yang telah diisi beserta KTM/SIM sebagai jaminan
  9. Melakukan Pembayaran DP atau Lunas
  10. Peminjam menerima tanda bukti pembayaran
  11. Peminjam menerima barang yang dipinjam

 


0 comments:

Post a Comment